Jumat, 06 April 2012

laporan fisika titik berat dan massa jenis



Praktikum I
TITIK BERAT BENDA HOMOGEN
A.    Judul
Titik berat benda homogen
B.    Tujuan
Menentukan titik berat benda homogen
C.   Alat dan bahan
ü  Karton tebal
ü  Paku / jarum
ü  Penjepit dan statif
ü  Benang
ü  Gunting
ü  Beban
ü  Kertas grafik
ü  Neraca ohaus
D.   Cara kerja
I.
a.        Ambil kertas karton tebal ukuran folio kemudian gunting sehingga menghasilkan bentuk sembarang.
b.        Buat lambang-lambang A, B dan C pada karton tersebut kemudian jepit pada statif
c.         Gantungkan beban pada tali yang terikat pada statis
d.        Tarik garis dari atas kebawah yang lurus dari masing-masing lubang seperti; A,A’, B,B’, C,C’
e.        Memotong titik A dan A’ dan menimbangnya menggunakan neraca ohaus
II.
a.    Tentukan titik berat masing-masing potongan karton Z dan Z dengan cara diatas
b.    Sambungkan kembali kedua potongan seperti semula kemudian hubungkan lagi titik Z1 dan Z2



E.    Hasil pengamatan
X
Y
X1
Y1
X2
Y2
W=m.g
W=m.g
X(W1+W2)
Y(W1+W2)
X1W1+X2W2
Y1W1+Y2W2
6.0
14
8.7
15
12.2
16.5
6.51*9.8=
63.798
7.02*9.8=
68.796
195.564
1856.316
1394.3538
2092.104

F.    Pertanyaan dan jawaban pertanyaan
1.     Bandingkan X dengan (X1+X2) = lebih kecil
2.    Bandingkan Y dengan (Y1+Y2) = lebih kecil
3.    Bandingkan X(W1+W2) dengan (X1W1+X2W2) = lebih kecil
4.    Bandingkan Y(W1+W2) dengan (X1W1+X2W2) = lebih kecil
5.    Dengan memperhatikan jawaban tuliskan rumus yang dapat dipakai untuk menentukan koordinat X dan Y
X=
Y=
G.   Kesimpulan
Titik berat suatu benda homogen dapat ditentukan dengan menggunakan percobaan sederhana diatas.
Titik berat benda homogen selalu terletak tepat ditengah-tengah benda tersebut.


Praktikum II
HUKUM HIDROSTATIS
A.    Judul
Hukum hidrostatis
B.    Tujuan
1.     Untuk menentukan besarnya massa jenis oli
2.    Untuk membukrikan hukum utama hidrostatis
C.   Landasan teori
Tekanan hidrostatis adalah tekanan zat cair yang disebabkan oleh berat zat cair itu sendiri. Tekanan hidrostatis sebanding dengan massa jenis zart cair dan kedalaman titik dari permukaan.
Hukum pokok hidrostatistika menyatakan bahwa semua titik yang terletak pada suatu bidang datar di dalam satu jenis zat cair memiliki tekanan yang sama
D.   Alat dan bahan
1.     Statip
2.    Pipa U
3.    Penggaris
4.    Air ( massa jenis =1000 kg/m3 )
5.    Oli ( asli 2 merk dan tap-tapan 2 merk)
6.    Tipe-X atau spidol
E.    Cara kerja
1.     Meletakkan pipa U pada bidang datar
2.    Memasukkan air pada salah satu ujung kurang lebih ¾ tinggi pipa
3.    Memasukkan oli dari sisi lain
4.    Memberi tanda X untuk batas antara air dan oli
5.    Menarik garis dari bidang datar kepipa lain dan memberi tanda
6.    Mengukur tinggi air dan oli dari bidang datar tersebut
7.    Mengulangi percobaan dengan menambahkan sedikit air secara teratur sampai 6 kali
F.    Hasil pengamatan
oli  = air .     atau oli  = air .    
1.     Oli asli
No
air
hair
holi
oli
2

1000
16,8
0,4
42000
1764000000
2
1000
17,2
1,3
13230,77
175053254
3
1000
17,5
2,1
8333,333
69444444,4
4
1000
18
3,1
5806,452
33714880,3
5
1000
18,4
4,1
4487,805
20140392,6



jumlaholi
73858,36
5455057202



 rata2
14771,67
218202288

2.    Oli tap-tapan
No
air
hair
holi
oli
2
1
1000
17
1
17000
289000000
2
1000
17,2
1,5
11466,67
131484444
3
1000
17,3
1,9
9105,263
82905817,2
4
1000
17,6
2,3
7652,174
58555765,6
5
1000
17,9
2,7
6629,63
43951989



jumlah oli
51853,73
605898016



 rata2
10370,75
121179603

G.   Pertanyaan dan jawaban pertanyaan
1.     Tentukan massa jenis dari hasil percobaan pada tabel
(sudah ada pada tabel)
2.    Bagaimana pendapat anda tentang hasil perhitungan dari masing-masing percobaan?
Hasilnya selalu stabil
3.    Hasil pengukuran dalam bentuk secara umum
X = Xrata-rata  x
4.    Tentukan kesalahan relatif (KR) dan ketelitian pada masing-masing percobaan
KR   X= x/ Xrata-rata . 100
Ketelitian = 100 - KR
5.    Faktor apa saja yang menyebabkan kesalahan relatif dari percobaan diatas?
Tidak stabilnya penetesan oli
6.    Kesimpulan apa saja yang kalian dapatkan dan bagaimana hubungannya dengan hukum utama hidrostatis?
(telah tertulis pada kesimpulan)
H.   Kesimpulan
Dalam pipa U antara oli bekas dan oli asli terjadi perbedaan kerapatan hal ini dapat terjadi dikarenakan perbadaan kerapatan dan berat dari oli asli dan oli bekas atau tap-tapan
Sehingga tinggi permukaan pada salah satu sisi dapat berbeda.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar